Rabu, 07 November 2018

Hari Anak Nasional 2018

Penampilan siswa-siswi dalam acara Hari Anak Nasional 2018
Radio Republik Indonesia (RRI)
Kota Cirebon

Hari Anak Nasional yang di peringati setiap tanggal 23 Juli, untuk tahun ini TK Daru'l Hikam Cirebon melaksanakan Hari Anak Nasional bekerja sama dengan RRI Kota Cirebon.

Dalam acara ini siswa-siswi TK Daru'l Hikam Cirebon dapat menyalurkan bakatnya, antara lain menari, menyanyi, bercerita, dan lain sebagainya. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar